RECENT POST

Html recent post

DAFTAR ISI

Html daftar isi

ALEXA

Jumat, 16 Desember 2011

Posted by Eka yuliana sari On 17.46 1 komentar


kecakuluwatuJalan-jalan ke objek wisata Pura Uluwatu di sore hari sambil sekedar jepret-jepret pemandangan sunset yang menawan, ternyata ada tontonan lebih. Puluhan penari membentuk sebuah lingkaran bersiap-siap melakukan sebuah tarian yang begitu terkenal yaitu tari Kecak.
Tari Kecak adalah sebuah dramatari Bali yang penarinya berkisar antara 50 sampai 150 orang penari yang sebagian besar adalah pria, mereka menari dengan membuat paduan suara, “cak, cak, cak” yang irama ditata sedemikian rupa, sehingga menghasilkan suatu paduan yang sangat harmonis, diselingi dengan beberapa aksen dan ucapan-ucapan lainnya.
Cerita dalam tari Kecak biasanya mengambil lakon Ramayana dengan beberapa tokoh pewayangan yang terkenal seperti Rama, Sinta, Hanuman dan Rahwana yang berperan sebagai tokoh antagonis.
Yang lebih mengasyikkan tentunya Kawan dapat menonton pertunjukan tari ini sambil menikmati indahnya sunset di Uluwatu. Dengan harga tiket hanya Rp. 70.000, kita sudah bisa menyaksikan tarian yang tersohor hingga ke manca negara ini.
Oh ya, tarian ini tampil tiap hari kecuali hujan turun ya, karena open stage. Kalau turun hujan, pertunjukan akan dialihkan ke aula.

Tertarik? Atau Kawan sudah pernah menyaksikan dalam liburan sebelumnya di Bali.
Mau nonton? Beli tiketnya di Tiket Tari Kecak

Pencarian :,, tari kecak, artikel tari kecak, tari kecak bali, tari kecak adalah, makalah tari kecak, tarian kecak, informasi tentang tari kecak, info tentang tari kecak, pertunjukan khas bali, tari tage

1 komentar:

info yang menarik kawan...

BaliTopHoliday menawarkan juga paket wisata Uluwatu selain itu juga ada Wisata Rafting, seawalker, dan masih banyak lagiii..

Kami juga menyediakan paket-tour lengkap+murah, salah satunya Bali Senang, dan banyak ada lagi.

Untuk info lengkap klik disini menuju ke web BaliTopHoliday.

Ayoo jangan lenwatkan kesempatan ini, berlibur ke Bali dengan harga murah+diskon dan pelayanan yang sangat memuaskan.
Terima kasih.

Salam,
BaliTopHoliday[dot]com

Posting Komentar